Panduan Repair FlashDisk Mengunakan Tools PORT FREE Reproduction 3.27

Sebelum membaca panduan ini lebih baiknya anda download dulu softwarenya.

Download Tools PORT FREE Reproduction 3.27

Tahapan untuk melakukan Repair Flashdisk ada 3, yaitu :

1. Step Flashdisk Reproduction

2. Step Flashdisk Low Level Format

3. Step Flashdisk High Level Format

Berikut ini Step by Step Repair Flashdisk secara lengkap :

1. Step FlashDisk Reproduction

> Masukkan Flashdisk ke USB Port PC anda.

> Jalankan Aplikasi / Tools Port Free Production 3.7 ( Gambar 1.1 ).

> Lalu masuk ke menu “Option” ( Gambar 1.2 ), pada menu tab “Strings” anda setting seperti

contoh.

> Selanjutnya pada menu tab “Flash Test” aktifkan pilihan “Reproduction” ( Gambar 1.3 ), lalu klik

“OK”.

> Setelah itu klik menu “RUN” hingga muncul proses sampai selesai ( Gambar 1.4 ).

> Lalu muncul tampilan seperti Gambar 1.5, maka anda bisa cabut flashdisk anda.

> Sampai disini Proses Reproduction sudah selesai, langkah selanjutnya adalah proses Low Level

Format.

Gambar 1.1

Gambar 1.2

Gambar 1.3

Gambar 1.4

Gambar 1.5


2. Step FlashDisk Low Level Format

> Masukkan Flashdisk ke USB Port PC anda dan lihat status program ( Gambar 2.1 ).

> Lalu masuk ke menu “Option” ( Gambar 2.2 ), pada menu tab “Strings” tidak perlu diubah.

> Selanjutnya pada menu tab “Flash Test” aktifkan pilihan “Low Level Format” ( Gambar 2.3 ), lalu

klik “OK”.

> Setelah itu klik menu “RUN” hingga muncul proses sampai selesai ( Gambar 2.4 – Gambar 2.9 ).

> Jika sudah muncul tampilan seperti Gambar 2.9, maka anda bisa cabut flashdisk anda.

> Sampai disini Proses Low Level Format sudah selesai dan program Port Free bisa di Close.

> Langkah selanjutnya adalah proses High Level Format.


Gambar 2.1

”memperbaiki
Gambar 2.2

”repair
Gambar 2.3

Gambar 2.4
”flashdisk”
Gambar 2.5
 
Gambar 2.6
Gambar 2.7
 
Gambar 2.8
Gambar 2.9


3. Step FlashDisk High Level Format

> Masukkan Flashdisk ke USB Port PC anda dan lihat status program ( Gambar 3.1 ).

> Anda bisa lakukan Format dari Windows Explorer ataupun dari menu Disk Management ( “My

Computer” klik kanan lalu pilih “Manage”, selanjutnya klik “Disk Management”).

> Dari menu Disk Management ini, klik kanan Flashdisk anda lalu pilih “Format” ( Gambar 3.2 ).

> Setelah Finish proses format hingga 100% maka anda bisa Close Computer Management ini.

> Selanjutnya jika proses berjalan lancar dan tidak ada error maka anda bisa Testing dengan

mencopy file ke flashdisk tersebut ( Gambar 3.3 ).

> Sampai disini Proses High Level Format sudah selesai…



Gambar 3.1
Gambar 3.2
 
Gambar 3.3
Gambar 3.4


rewrite by : Nathan Gusti Ryan

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

LinkWithin

Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...